Pustaka Arafah

Pusaka Ilmu Memanah Dalam Islam

Rp 65.000

Sinopsis :

Buku Pusaka Ilmu Memanah Dalam Islam buah karya Qori Afrizan Al-Khered yang kini ada di tangan pembaca ini merupakan buku kedua terkait ilmu memanah yang diterbitkan oleh Al-Wafi Publishing setelah terbitnya buku Teknik Memanah Dalam Islam oleh penulis yang sama.

Buku kedua ini adalah tangga kedua untuk mengenal lebih jauh khazanah ilmu memanah Islam, baik dari segi pirantinya yang berupa busur dan anak panah, maupun dari segi teknik-tekniknya, karena di dalam buku ini pembahasan ilmu memanah dikupas secara lebih mendalam.

Sehingga, buku ini sangat cocok untuk pemanah level menengah ke atas, khususnya pemanah yang telah melewati jenjang pengenalan dasar dari kitab Al-Furuisiyyah karya Ibnul Qayyim Al-Jauziyyah.

Buku yang merupakan saduran dari manuskrip kuno yang berjudul lengkap Al-Idah fi Ar-Rimayah fi Fadhl Al-Qaus wa Al-Watar wa An-Nusyab wa Marifati Usuli Dzalik karya Al-Imam Abu Abdillah Muhammad bin Yusuf Al-lkhbari Asy-Syafii ini disajikan dengan bahasa yang mudah, juga disertai dengan gambar ataupun ilustrasi dalam teknik memanah, membuat buku ini mudah dipahami.

SKU: RFU-1409 Category:

Penulis : Qori Afrizan Al-Khered
Penerbit : Al-Wafi Publishing

Cover : Soft Cover
Ukuran : 14 cm x 20.5 cm
Tebal : 192 halaman
Berat : 211 Gram

Weight211 g
Dimensions14 × 20 cm

Reviews

There are no reviews yet.

Only logged in customers who have purchased this product may leave a review.

You may also like…

0
YOUR CART
  • No products in the cart.